Overseasidol.com – Setelah sebelumnya diumumkan bahwa judul single pertama untuk unit band bentukan AKB48 Team TP adalah Majisuka Rock n Roll, kini AKB48 Team TP resmi mengumumkan detail single beserta jacket single pertama The Puzzle5.
The Puzzle5 1st Single “Majisuka Rock n Roll” akan di rilis pada 4 Desember 2020 oleh label Universal Music dan berikut adalah tracklist dari 1st Single The Puzzle5:
The Puzzle5 1st Single “Majisuka Rock n Roll” Tracklist :
- Majisuka Rock n Roll
- 365nichi no Kamihikouki
- Koisuru Fortune Cookies
- Tsubasa wa Iranai (feat KOHA)
Dan Berikut adalah cover jacket untuk 1st Single The Puzzle5