Overseasidol.com —Baru-baru ini, drama “The Untamed” memenangkan Penghargaan Sastra dan Seni Provinsi Guizhou ke-8,
Para pemenang Penghargaan Sastra dan Seni Provinsi Guizhou ke-8 dan Penghargaan Sastra Provinsi Guizhou pertama telah diumumkan.
Serial yang dibintangi Xiao Zhan dan Wang Yibo itu memenangkan hadiah ketiga dalam kategori drama/series.
Dilaporkan bahwa selama pembuatan drama ini sebagian besar diambil di Duyun, Guizhou.
Begitu drama ini ditayangkan, banyak netizen yang mengikuti drama tersebut mendatangi lokasi syuting untuk berwisata.
Drama ini dirilis oleh Tencent Video pada tanggal 27 Juni 2019 dan menuai popularitas terbaik di masanya.