C-Seleb

Huang Zitao Semangati Penggemarnya yang Jadi Nakes

514
×

Huang Zitao Semangati Penggemarnya yang Jadi Nakes

Sebarkan artikel ini
huang zitao fans jadi nakes

Overseasidol.com — Baru-baru ini, seorang penggemar Huang Zitao mendapatkan semangat dari idolanya usai terekspos jadi tenaga kesehatan.

Dalam sebuah foto yang menyebar di media sosial, seorang nakes terlihat mengenakan APD berwarna putih dengan garis biru.

Advertisement
Scroll Ke Bawah untuk Terus Membaca

Menariknya dalam APD yang dikenakan oleh nakes itu rterdapat tulisan ‘Gadis Huang Zitao’ dalam bahasa Mandarin.

Huang Zitao sangat tersentuh ketika dia melihat foto yang berlokasi di pusat tes COVID-19 tersebut.

Ia pun menanggapinya dengan mengatakan bahwa jika dia punya kesempatan untuk menemani mereka maka ia akan membantu semua orang di masa depan.

Kedepannya saya berkesempatan menemani kalian untuk membantu semuanya, kalimat ini bukan berarti hanya sekedar ucapan.

Saya sangat bangga dengan orang-orang yang seperti saya melakukan hal yang lebih besar, saya juga terharu …Apa yang saya katakan perlahan mempengaruhi satu sama lain terima kasih,” tulisnya dalam Weibo.

Ikuti dan Baca Lebih Banyak Berita Kami di Google News