![]() |
foto: Photobook Oya Shizuka |
Overseas48.com – Penantian panjang yang di lalui oleh member senior yaitu Oya Shizuka (4th Generation) akhirnya membuahkan sebuah hasil.
Saat perayaan ulang tahun nya di theater dia mendapat sebuah kado dari salah satu temannya dan merupakan senior juga.
Isi kado nya adalah sebuah surat yang di bacakan oleh Miyazaki Miho, isi surat tersebut adalah ucapan selamat ulang tahun dan kata kata menyentuh.
Namun dibagian akhir ada satu kalimat yang sangat sangat membuat semua member serta fans bahagia, yaitu Shiichan akan segera merilis DVD pertamannya.
DVD Pertama Siichan akan di rilis pada 01 April 2020 dengan judul 「ぼくの、MERMAID。独占中!」 (Boku no, MERMAID. Dokusen-chu!). Dan ini merupakan photobook pertama Oya Shizuka di AKB48.


Oya shizuka sendiri merupakan seorang senior yang benar benar luar biasa, dalam hal sesulit apapun dia hadapi dengan tenang dan percaya diri, tekad yang kuat akhirnya membawa Oya Shizuka terpilih untuk pertama kalinya menjadi senbatsu pada single Tsubasa wa Iranai dan selang beberapa single sejak saat itu dia berhasil masuk 2 single berturut turut oleh pilihan manajemen. Dan dia juga berhasil menjadi center untuk coupling song AKB48 56th Single.