Waduh JNR48 Salah Unggah Foto AKB48, Begini Kejadiannya!

411
×

Waduh JNR48 Salah Unggah Foto AKB48, Begini Kejadiannya!

Sebarkan artikel ini
AKB48%2BJNR48

Overseas48.com – Sister group JNR48 (Junior48) telah melakukan kesalahan dengan mengunggah foto mantan siter group SNH48 “AKB48” dalam akun resmi Wechat mereka.

Kejadian itu bermula dengan dibagikannya tautan di akun resmi aplikasi messanger WeChat “JNR48” pada 28 Juni 2020.

Iklan
Ketuk Gambar di Atas untuk Dapat Hadiah

Sontak kekeliruan itu membuat penggemar SNH48 GROUP terkejut dan mengundang gelak tawa.

Dalam sebuah tautan pengumuman JNR48 tersebut nampak foto personel AKB48 dalm single Iiwake Maybe.

Namun tak selang lama, akhirnya pihak manajemen JNR48 menghapus foto AKB48 tersebut dalam tautan tersebut.

Akhirnya pihak JNR48 segera cepat mengganti foto SNH48 dalam tautan baru dan sudah tidak ditemukan foto AKB48 tersebut.

Kekeliruan kecil bisa berdampak fatal loh, wah bagaimana nih menurut kalian?

Ikuti dan Baca Lebih Banyak Berita Kami di Google News