scroll ke bawah
C-Seleb

Jackie Chan Berbicara Tentang Sikap Patriotisme sebagai Orang China

904
×

Jackie Chan Berbicara Tentang Sikap Patriotisme sebagai Orang China

Sebarkan artikel ini
jackie chan

Overseasidol.com — Brau-baru ini, Jackie Chan berbicara mengenai kepergian rekan sesama aktor Hong Kong, Ng Man-tat yang dikenal patriotismenya sebagai orang China.

Dalam akun Wiebonya, pemeran paman boboho yang meninggal karena penyakit kronis itu pernah menuliskan bahwa dirinya adalah orang China.

Karena hal ini sangat sensitif terkait isu politik antara Hong Kong dan China, aktor yang terkenal untuk film action juga ditanyai mengenai hal tersebut oleh media.

Dilansir sohu.com, Jackie mengatakan, “Perasaan patriotisme terukir di tulang kita masing-masing orang Tionghoa. Saya percaya bahwa setiap orang biasa dapat mempengaruhi orang-orang di sekitarnya dengan tindakan praktisnya sendiri.

Popularitas dan pengaruh selebriti dan selebriti lebih tinggi, dan bahkan lebih dari itu. Merupakan tanggung jawab yang harus dilakukan untuk memberikan contoh seperti itu.,” ungkapnya.

Mengenai sikap patriotismenya sebagai orang China, ia mengaku bangga dengan perkemabangan negara dalam sepuluh tahun terakhir.

“Saya telah melihat bagaimana negara kita menjadi tuan rumah Olimpiade dengan begitu indah. Saya telah melihat pencapaian kami dalam mengendalikan epidemi, dan saya juga telah melihat kemenangan lengkap dalam memerangi kemiskinan,” ungkapnya.

Menurutnya sikap kecintaan terhadap tanah air setiap orang bisa bertambah karena masyarakat memang benar melihat para pejabat bekerja keras untuk memperjuangkan kepentingan rakyat.

Ia juga mengatakan bahwa dirinya sangat menyukai mendengarkan lagu nasional berjudul Lagu saya selalu sing is “The Country / Guo Jia (国家)”.

“Dengan negara yang kuat, akan ada keluarga kaya. Keluarga adalah negara terkecil, dan negara itu puluhan ribu,” pungkasnya.

Ikuti dan Baca Lebih Banyak Berita Kami di Google News